Workshop Peningkatan Kompetensi Kepribadian Guru Bersama Dosen PAI UII

 

(Agustus, 2024) Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia menggelar Workshop Peningkatan Kompetensi Kepribadian Guru. Kegiatan ini dilaksanakan di seluruh daerah kabupaten yang berada di provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Kegiatan ini merupakan amanat Undang-undang yang harus diwujudkan. Di antara keempat kompetensi tersebut, kompetensi kepribadian sangat penting dipelajari untuk kelangsungan pengembangan pendidikan karakter. Hal ini disebabkan sifat kepribadian yang lebih bersifat menetap dan terus-menerus mempengaruhi alur pembelajaran, sebagaimana karakter guru mempengaruhi prestasi siswa. Dengan demikian, kompetensi kepribadian menjadi fondasi penting dalam mencapai tujuan pendidikan yang holistik. (Dn/Muf)

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *