AGENDA & JADWAL MUNAQASAH SKRIPSI / TUGAS AKHIR
Periode I Tahun Akademik 2024/2025 Program Studi Pendidikan Agama Islam
Dalam Pelaksanaan Sidang Munaqasah Skripsi
20422090
Selasa, 06 Agustus 2024
08:00 s.d 08:50 WIB
Ketua/Pembimbing : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Pendidikan Nilai Muasyarah Bil Ma’ruf dalam Kehidupan Rumah Tangga pada Film Hati Suhita
Education of the Value of Mu’asyarah Bil Ma’ruf in Household Life in the Film Hati Suhita
20422195
Selasa, 06 Agustus 2024
08:50 s.d 09:40 WIB
Ketua/Pembimbing : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Persepsi Mahasiswa PAI UII Angkatan 2020 tentang Mata Kuliah Micro Teaching sebagai Persiapan Mahasiswa dalam Melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan
Perceptions of PAI UII Class of 2020 Students about Micro Teaching Courses as Preparation for Students in Carrying Out Field Experience Practices
20422014
Selasa, 06 Agustus 2024
09:40 s.d 10:30 WIB
Ketua/Pembimbing : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Desain Kurikulum Pendidikan Keluarga Islami dalam E-Book “10 Materi Dasar Pondasi Anak Shalih” Karya Devi Ariashinta
Curriculum Design of Islamic Family Education in the E-Book “10 Materi Dasar Pondasi Anak Shalih” By Devi Ariashinta
20422167
Selasa, 06 Agustus 2024
10:30 s.d 11:20 WIB
Ketua/Pembimbing : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Peran Guru dalam Menanamkan Karakter Lintas Budaya pada Siswa MAN 3 Banyuwangi
The Role of Teachers in Instilling Cross-Cultural Character in MAN 3 Banyuwangi Students
20422162
Selasa, 06 Agustus 2024
11:20 s.d 12:10 WIB
Ketua/Pembimbing : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Dampak Program Kampus Mengajar terhadap Pengembangan Kompetensi Mahasiswa sebagai Calon Pendidik di Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Indonesia
The Impact of Kampus Mengajar Program on the Development of Student Competencies as Prospective Educators in the Islamic Education Study Program at Universitas Islam Indonesia
20422096
Selasa, 06 Agustus 2024
12:30 s.d 13:20 WIB
Ketua/Pembimbing : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 1 : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 2 : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Peran Pondok dalam Membentuk Karakter Santri di Pondok Pesantren Al Ikhlas Karang Sempu, Winduaji, Paguyangan, Berebes, Jawa Tengah
The Role of the Islamic Boarding School in Shaping the Character of Students at the Al Ikhlas Islamic Boarding School Karang Sempu, Winduaji, Paguyangan, Berebes, Central Java
20422153
Selasa, 06 Agustus 2024
13:20 s.d 14:10 WIB
Ketua/Pembimbing : Syaifulloh Yusuf, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penguji 1 : Dra. Sri Haningsih, M.Ag.
Penguji 2 : Moh. Mizan Habibi, S.Pd.I., M.Pd.I.
Penerapan Program Unggulan Tahfidz dalam Meningkatkan Karakter Religius Peserta Didik di SMA UII Yogyakarta
Implementation of the Tahfidz Flagship Program in Improving the Religious Character of Students at SMA UII Yogyakarta
20422178
Rabu, 07 Agustus 2024
08:00 s.d 08:50 WIB
Ketua/Pembimbing : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Strategi Guru Pendidikan Agama Islam dalam Penanaman Pendidikan Karakter terhadap Peserta Didik Guna Meningkatkan Mutu Pendidikan di MTsN 2 Sleman
Islamic Religious Education Teachers’ Strategies in Instilling Character Education in Students to Improve the Quality of Education at MTsN 2 Sleman
20422182
Rabu, 07 Agustus 2024
08:50 s.d 09:40 WIB
Ketua/Pembimbing : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Menjadi Guru pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Ilmu Agama Islam, Universitas Islam Indonesia Angkatan 2020
Factors Influencing Interest in Becoming a Teacher Among Students of the Islamic Religious Education Study Program Faculty of Islamic Religious Sciences Islamic University of Indonesia Batch 2020
20422113
Rabu, 07 Agustus 2024
09:40 s.d 10:30 WIB
Ketua/Pembimbing : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Implementasi Manajemen Sekolah Ramah Bakat dalam Pendidikan Islam
Implementation of Talent-Friendly School Management in Islamic Education
20422046
Rabu, 07 Agustus 2024
10:30 s.d 11:20 WIB
Ketua/Pembimbing : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 1 : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Analisis Peran Profesionalitas Guru dalam Membangun Karakter Disiplin Peserta Didik SMP Negeri 1 Pundong
Analysis of Professionalism the Teacher Role in Building the Disciplinary Character of Students
20422186
Rabu, 07 Agustus 2024
11:20 s.d 12:10 WIB
Ketua/Pembimbing : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 1 : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Peran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kinerja dan Kompetensi Guru di SD Muhammadiyah Condongcatur
The Role of the School Principal in Improving Teacher Performance and Competency at SD Muhammadiyah Condongcatur
20422204
Rabu, 07 Agustus 2024
12:30 s.d 13:20 WIB
Ketua/Pembimbing : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 1 : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Upaya dan Hambatan Guru dalam Pembentukan Karakter Islami pada Anak di TPA Ulil Albab Candi Karang
Teacher Efforts and Obtacles in Forming Islamic Character in Children at Ulil Albab Candi Karang
20422076
Rabu, 07 Agustus 2024
13:20 s.d 14:10 WIB
Ketua/Pembimbing : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Strategi Guru Madrasah dalam Mengatasi Perilaku Bullying di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Pondok Pesantren Al-Urwatul Wutsqaa (PPUW) Benteng
Madrasah Teachers’ Strategy in Overcoming Bullying Behavior at Madrasah Tsanawiyah (MTs) Al-Urwatul Wutsqaa Islamic Boarding School (PPUW) Benteng
20422177
Rabu, 07 Agustus 2024
14:10 s.d 15:00 WIB
Ketua/Pembimbing : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Peran Guru dalam Mengatasi Perilaku Bullying di SD Negeri Dengok 1 Gunungkidul
The Role of Theachers in Oveercoming Bullying Behavior in Dengok 1 Gunungkidul Elementary School
20422135
Rabu, 07 Agustus 2024
15:00 s.d 15:50 WIB
Ketua/Pembimbing : Drs. Aden Wijdan Syarif Zaidan, M.Si.
Penguji 1 : Dr. Drs. M Hajar Dewantoro, M.Ag.
Penguji 2 : Edi Safitri, S.Ag., M.S.I.
Manajemen Penanaman Nilai Karakter Islam melalui Kelas Proyeksi Tahfidz bagi Peserta Didik di MTs N 6 Sleman
Management of Instilling Islamic Character Values Through Tahfidz Projection Classes for Students at MTs N 6 Sleman
Yang harus dilakukan setelah sidang
Permohonan revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir dapat diajukan setelah selesai menjalani Sidang Munaqasah. Permohonan Revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir dilayani di Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi FIAI mulai Senin, 12 Agustus 2024 pukul 08:00 WIB sampai dengan Jumat, 09 Agustus 2024 pukul 15:00 WIB. Apabila tidak mengajukan revisi judul skripsi sampai batas waktu yang telah ditentukan maka judul skripsi telah dianggap betul (tidak ada perubahan).
Sisa waktu permohonan revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir:
Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir dapat diterbitkan apabila telah menjalani Sidang Munaqasah dan sudah selesai mengerjakan revisi.
Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir dapat diambil di Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi FIAI mulai Senin, 19 Agustus 2024 pukul 08:00 WIB hingga Jumat, 23 Agustus 2024 pukul 15:00 WIB.
Setelah mendapatkan Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir, mahasiswa wajib memintakan tanda tangan kepada Dosen Penguji dan Pembimbing pada Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir.
Setelah tanda tangan lengkap, Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir diserahkan ke Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi untuk dimintakan tanda tangan Dekan dan Stampel Fakultas.
Batas akhir pemrosesan Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir:
Form pendaftaran yudisium & posting kelulusan dibuka maksimal sampai dengan Senin, 26 Agustus 2024 Pukul 15:00 WIB. Diluar waktu tersebut tidak dilayani dan akan diikutkan pada periode selanjutnya.
Hitung mundur penutupan pendaftaran yudisium & posting kelulusan.
Surat Keterangan Lulus (SKL) dapat diterbitkan apabila mahasiswa telah bebas pustaka dan telah bebas tanggungan prodi kemudian dinyatakan LULUS secara akademik (Status LULUS di UIIGateway). Permohonan SKL dapat dilakukan dengan cara datang langsung ke Layanan Akademik FIAI.