AGENDA & JADWAL MUNAQASAH SKRIPSI / TUGAS AKHIR
Periode VI Tahun Akademik 2022/2023 Program Studi Ekonomi Islam
Dalam Pelaksanaan Sidang Munaqasah Skripsi
18423107
Jumat, 26 Mei 2023
08:00 s.d 08:50 WIB
Ketua : Muhammad Adi Wicaksono SE, M.E.I
Penguji 1 : Fitri Eka Aliyanti SHI., MA
Penguji 2 : Rakhmawati S.Stat, MA
Pembimbing : Fajar Fandi Atmaja Lc., M.S.I.
Implementasi Penyaluran Dana Zakat pada Mustahiq di BAZNAS Kabupaten Tuban Perspektif Fiqh Zakat
18423175
Jumat, 26 Mei 2023
08:50 s.d 09:40 WIB
Ketua : Rakhmawati S.Stat, MA
Penguji 1 : Fajar Fandi Atmaja Lc., M.S.I.
Penguji 2 : Muhammad Adi Wicaksono SE, M.E.I
Pembimbing : Fitri Eka Aliyanti SHI., MA
Pengembangan Unit Usaha Parfum Cuci Sepatu Conbe (aspek Pemasaran)
19423108
Jumat, 26 Mei 2023
09:40 s.d 10:30 WIB
Ketua : Fitri Eka Aliyanti SHI., MA
Penguji 1 : Muhammad Adi Wicaksono SE, M.E.I
Penguji 2 : Fajar Fandi Atmaja Lc., M.S.I.
Pembimbing : Rakhmawati S.Stat, MA
Analisis Peranan Zakat Produktif Terhadap Pengentasan Kemiskinan Para Penyandang Disabilitas Kota Yogyakarta Berdasarkan Metode CIBEST
18423101
Senin, 29 Mei 2023
08:00 s.d 08:50 WIB
Ketua : Anom Garbo SEI, ME
Penguji 1 : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Penguji 2 : Junaidi Safitri SEI, MEI
Pembimbing : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Manajemen Produksi Bisnis Lumbaskeun: Inovasi Bisnis Camilan dari Kulit Lumpia
18423094
Senin, 29 Mei 2023
08:50 s.d 09:40 WIB
Ketua : Junaidi Safitri SEI, MEI
Penguji 1 : Anom Garbo SEI, ME
Penguji 2 : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Pembimbing : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Manajemen Pemasaran Lumbaskeun: Inovasi Bisnis Camilan dari Kulit Lumpia
18423044
Senin, 29 Mei 2023
09:40 s.d 10:30 WIB
Ketua : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Penguji 1 : Junaidi Safitri SEI, MEI
Penguji 2 : Anom Garbo SEI, ME
Pembimbing : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Pengaruh Implementasi Corporate Social Responsibility dalam Pemberdayaan UMKM pada Cv. Futake Indonesia Ditinjau dari Perspektif Etika Bisnis Islam
18423189
Senin, 29 Mei 2023
10:30 s.d 11:20 WIB
Ketua : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Penguji 1 : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Penguji 2 : Junaidi Safitri SEI, MEI
Pembimbing : Anom Garbo SEI, ME
Pemanfaatan Limbah Batok Kelapa Menjadi Briket Arang Kelapa: Aspek Pemasaran
19423026
Senin, 29 Mei 2023
11:20 s.d 12:10 WIB
Ketua : Anom Garbo SEI, ME
Penguji 1 : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Penguji 2 : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Pembimbing : Rizqi Anfani Fahmi SEI, MSI
Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Islamic Social Enterprise pada Yayasan Pdhi Yogyakarta
19423125
Senin, 29 Mei 2023
12:30 s.d 13:20 WIB
Ketua : Muhammad Iqbal SEI, MSI
Penguji 1 : Anom Garbo SEI, ME
Penguji 2 : Aqida Shohiha S.E.I., M.E.
Pembimbing : Rizqi Anfani Fahmi SEI, MSI
Pengembangan Ekowisata Sungai Mudal Kulon Progo Ditinjau dari Perspektif Islamic Social Entrepreneurship
Yang harus dilakukan setelah sidang
Permohonan revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir dapat diajukan setelah selesai menjalani Sidang Munaqasah. Permohonan Revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir dilayani di Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi FIAI mulai Selasa, 30 Mei 2023 pukul 08:00 WIB sampai dengan Jumat, 09 Juni 2023 pukul 15:00 WIB. Apabila tidak mengajukan revisi judul skripsi sampai batas waktu yang telah ditentukan maka judul skripsi telah dianggap betul (tidak ada perubahan).
Sisa waktu permohonan revisi Judul Skripsi / Tugas Akhir:
Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir dapat diterbitkan apabila telah menjalani Sidang Munaqasah dan sudah selesai mengerjakan revisi.
Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir dapat diambil di Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi FIAI mulai Senin, 12 Juni 2023 pukul 08:00 WIB hingga Jumat, 16 Juni 2023 pukul 15:00 WIB.
Setelah mendapatkan Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir, mahasiswa wajib memintakan tanda tangan kepada Dosen Penguji dan Pembimbing pada Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir.
Setelah tanda tangan lengkap, Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir diserahkan ke Divisi Adm. Akademik & Teknologi Informasi untuk dimintakan tanda tangan Dekan dan Stampel Fakultas.
Batas akhir pemrosesan Lembar Pengesahan Skripsi / Tugas Akhir:
Form pendaftaran yudisium & posting kelulusan dibuka maksimal sampai dengan Selasa, 20 Juni 2023 Pukul 15:00 WIB. Diluar waktu tersebut tidak dilayani dan akan diikutkan pada periode selanjutnya.
Hitung mundur penutupan pendaftaran yudisium & posting kelulusan.
Surat Keterangan Lulus (SKL) dapat diterbitkan apabila mahasiswa telah bebas pustaka dan telah bebas tanggungan prodi kemudian dinyatakan LULUS secara akademik (Status LULUS di UIIGateway). Permohonan SKL dapat dilakukan dengan cara datang langsung ke Layanan Akademik FIAI.