PENGAJUAN JUDUL DAN PROPOSAL DISERTASI
Alur dan Prosedur :
- Mengisi Form Pengajuan Judul Disertasi, file dapat di unduh di https://bit.ly/FormPengajuanJudulDisertasiHIPD
- Setelah diisi form dikirim ke prodi via Join di Google Classroom dengan kode kelas v22c6lr dan konfirmasi ke WA: 08175425758
- Koreksi Pengajuan Judul Disertasi oleh Pengelola Prodi HIPD
- Setelah Form Pengajuan Judul Disertasi di ACC oleh Pengelola Prodi HIPD dilanjutkan dengan Penyusunan Proposal Disertasi
- Mengirim kembali file Proposal Disertasi ke prodi via Join di Google Classroom dengan kode kelas v22c6lr dan konfirmasi ke WA: 08175425758
- Koreksi Proposal Disertasi oleh Pengelola Prodi HIPD
- Setelah Form Proposal Disertasi di ACC oleh Pengelola Prodi HIPD dilanjutkan dengan Pengajuan Permohonan Calon Promotor dan Co-Promotor dan Kartu Bimbingan Disertasi
SURAT PENGAJUAN CALON PROMOTOR DAN CO PROMOTOR
Syarat :
- Mahasiswa merevisi proposal Disertasi sesuai dengan catatan-catatan Seminar Proposal Disertasi
- Meminta ACC Revisi Proposal Disertasi kepada Calon Promotor dan Co-Promotor (Bukti ACC bisa melalui screenshot cover Proposal Disertasi yang dikirim via WA 08175425758)
Alur dan Prosedur :
- Mengisi Form Permohonan Surat Pengajuan Calon Promotor dan Co-Promotor dan Kartu Bimbingan Disertasi Link: https://bit.ly/SuketBimbinganDisertasi
- Surat Pengajuan Calon Promotor dan Co-Promotor akan diinfokan ke mahasiswa melalui contact person atau email
- Proses Bimbingan Disertasi diserahkan kepada Promotor, Co-Promotor dan Mahasiswa.
PENDAFTARAN DAN SEMINAR PROPOSAL DISERTASI
Syarat :
- Telah mengikuti ujian Kualifikasi/Komprehensif
- Telah membayar biaya Seminar Proposal Disertasi
⇒ Konfirmasi ke Bagian Keuangan via WA 089512450450
- Telah mengikuti kegiatan Studium Generale /Kuliah Umum yang dilaksanakan oleh UII
⇒ Konfirmasi ke bagian Akademik via WA 08175425758
- Rencana Proposal Disertasi sudah mendapat ACC oleh Pengelola Prodi HIPD untuk diseminarkan (Bukti ACC bisa melalui screenshot cover Proposal Disertasi yang dikirim via WA 08175425758)
- Mengumpulkan Proposal Disertasi sebanyak 5 eksp dengan sampul hijau
Alur dan Prosedur :
- Mengisi Form Pendaftaran Seminar Proposal Disertasi melalui Link: https://bit.ly/DaftarSemProHIPD
- Penyusunan Jadwal Seminar Proposal Disertasi oleh Bagian Akademik
- Pelaksanaan Seminar Proposal Disertasi online via aplikasi ZOOM, dengan teknis:
- Mahasiswa mengaktifkan aplikasi Zoom di perangkat komputer/gadget
- Mengikuti Proses Seminar Proposal Tesis via Zoom sesuai waktu yang sudah dijadwalkan (Meeting ID Zoom akan diinfokan melalui contact person).
- Catatan Hasil Seminar Tesis akan diinfokan ke mahasiswa melalui contact person.
PENDAFTARAN DAN UJIAN KELAYAKAN
Syarat :
- Disertasi telah mendapat persetujuan dari Promotor dan C0-Promotor (Bukti ACC bisa melalui screenshot halaman persetujuan disertasi yang dikirim via WA 08175425758)
- Telah lunas semua Administrasi Keuangan ⇒ Konfirmasi ke Bagian Keuangan via WA 089512450450
- Telah melakukan cek plagiasi ⇒ Konfirmasi ke Bagian Akademik via email ke [email protected] atau WA 081227136509 (Firnas)
- Telah melakukan cek kelengkapan berkas Disertasi ⇒ File Disertasi lengkap dikirim via email ke [email protected] ⇒ Konfirmasi ke Bagian Akademik via WA 08175425758 atau 081325741970 (Anwan)
Alur dan Prosedur :
- Mengisi Form Pendaftaran Ujian Kelayakan melalui Link: https://bit.ly/DaftarUjianKelayakanDHI
- Penyusunan jadwal ujian kelayakan oleh Bagian Akademik
- Pelaksanaan ujian kelayakan online via aplikasi ZOOM, dengan teknis;
- Mahasiswa mengaktifkan aplikasi Zoom di perangkat komputer/gadget
- Mengikuti proses ujian kelayakan via Zoom sesuai waktu yang sudah dijadwalkan (Meeting ID Zoom akan diinfokan melalui contac person).
- Catatan hasil ujian kelayakan akan diinfokan ke mahasiswa melalui contac person
PENDAFTARAN DAN UJIAN TERTUTUP
Syarat :
- Disertasi telah mendapat persetujuan dari Promotor dan C0-Promotor (Bukti ACC bisa melalui screenshot halaman persetujuan disertasi yang dikirim via WA 08175425758)
- Telah lunas semua Administrasi Keuangan ⇒ Konfirmasi ke Bagian Keuangan via WA 089512450450
- Disertasi sudah dikoreksi oleh TIM
- Mahasiswa mengumpulkan berkas disertasi sebanyak 7 exp.
Alur dan Prosedur :
- Mengisi Form Pendaftaran Ujian Tertutup melalui Link: https://bit.ly/DaftarUjianTertutupDHI
- Penyusunan jadwal ujian tertutup oleh Bagian Akademik
- Pelaksanaan ujian tertutup online via aplikasi ZOOM, dengan teknis;
- Mahasiswa mengaktifkan aplikasi Zoom di perangkat komputer/gadget
- Mengikuti proses ujian tertutup via Zoom sesuai waktu yang sudah dijadwalkan (Meeting ID Zoom akan diinfokan melalui contac person).
- Catatan hasil ujian tertutup akan diinfokan ke mahasiswa melalui contac person
PENDAFTARAN UJIAN TERBUKA
Syarat Umum:
- Naskah disertasi sudah direvisi sesuai catatan dan masukan pada Sidang Ujian Tertutup disertasi dan disetujui oleh seluruh anggota Tim Sidang Tertutup Disertasi (dibuktikan dengan tanda tangan pada Lembar Tim Sidang Ujian Tertutup Disertasi yang dibuatkan oleh Prodi DHI FIAI UII)
- Mahasiswa wajib mengumpulkan 7 eksemplar Naskah disertasi yang telah disetujui oleh Promotor dan Co-Promotor ke bagian akademik dengan format buku yang sesuai dengan aturan di SK Ketua Prodi DHI FIAI UII
- Membuat ringkasan disertasi kurang lebih 30 halaman (lihat aturanya di SK Ketua Prodi DHI FIAI UII).
- Mahasiswa wajib mengumpulkan 50 eksemplar ringkasan disertasi ke bagian akademik dengan format buku yang sesuai dengan aturan di SK Ketua Prodi DHI FIAI UII
- Artikel Disertasi pernah dimuat di Jurnal bereputasi, sekurang-kurangnya dibuktikan Surat Pernyataan dari redaksi jurnal.
- Telah lunas semua Administrasi Keuangan ⇒ Konfirmasi ke Bagian Keuangan via WA 089512450450
Syarat Khusus:
- Mengumpulkan CD File desertasi yang berisi: (Naskah Disertasi Lengkap, Ringkasan Disertasi, Artikel disertasi dalam format jurnal yang telah dimuat)
- Mengumpulkan Persyaratan lain, yaitu: (Legalisir Ijazah dan transkrip Nilai S1, Legalisir Legalisir Ijazah dan transkrip Nilai S2, FC Akta Kelahiran, FC KTP dan KK, Foto Cetak dengan ketentuan: Latar belakang biru tua, Foto dicetak studio kertas doft (bukan hasil print), Memakai jas dan berdasi (laki-laki, perempuan menyesuaikan), Ukuran: 3×4: 6 lembar, 4×6: 6 lembar, 2×3: 6 lembar
- Melunasi biaya Ujian Terbuka Rp.16.000.000
Alur dan Prosedur Pendaftaran:
- Mengisi Form Pendaftaran Ujian Terbuka melalui Link: https://bit.ly/DaftarUjianTerbukaDHI
- Penyusunan jadwal ujian terbuka oleh Bagian Akademik
- Pelaksanaan ujian terbuka